BERTUMBUH DALAM KRISTUS: Seri Pemahaman Alkitab dari Surat Filipi
Kata Kunci:
kristus, alkitab dari surat alfilipiSinopsis
Surat Filipi adalah salah satu surat yang sangat berkesan karena berulang kali kata “sukacita” ditulis oleh Paulus. Total ada enam belas kali penggunaan kata “sukacita”. Ketika Paulus menulis surat ini, ia sedang berada di dalam penjara di kota Roma. Di sana Paulus menghadapi ketidakpastian akan masa depannya. Dia bisa saja dibebaskan, tetapi dia juga bisa dijatuhi hukuman mati. Namun, diibalik kesulitan dan penderitaannya, Paulus tetap bersukacita. Bahkan ia menasihatkan jemaat Filipi untuk tetap bersukacita (Filipi 4:4). Nasihat ini tidak datang dari istana yang megah, melainkan dari dinginnya tembok di dalam penjara. Apakah rahasia dari sukacita Paulus? Dalam Surat Filipi, kata “Kristus” ditulis oleh Paulus sebanyak tiga puluh tujuh kali, lebih banyak daripada kata “sukacita”. Sekarang kita mengerti bahwa yang menjadi sumber dari sukacita Paulus dalam menghadapi tantangan dan penderitaan di dalam hidupnya adalah Kristus. Jika orang percaya bertumbuh di dalam Kristus, maka ia akan tetap bersukacita, apapun keadaan yang ia alami. Semoga buku ini menolong Anda semakin bertumbuh di dalam Kristus. Selamat membaca! Soli deo Gloria.
Bab
-
KATA PENGANTAR
-
DAFTAR ISI
-
PENDAHULUAN: Surat Filipi
-
Karakteristik Pelayanan Paulus (Filipi 1:1-11)
-
Berjalan Dalam Pimpinan Tuhan (Filipi 1:12-19)
-
Mati Adalah Keuntungan (Filipi 1:20-26)
-
Hidup Berpadanan Dengan Injil (Filipi 1:27-30)
-
Bersatu Dalam Kristus (Filipi 2:1-11)
-
Yesus Kristus Tuhan (Filipi 2:5-11)
-
Kerjakanlah Keselamatanmu (Filipi 2:12-18)
-
Teladan Melayani (Filipi 2:19-30)
-
Tanda Yang Sejati (Filipi 3:1-11)
-
Menang Dalam Perlombaan (Filipi 3:12-16)
-
Seteru Salib Kristus (Filipi 3:17-21)
-
Seteru Salib Kristus (Filipi 3:17-21)
-
Bersukacitalah Senantiasa (Filipi 4:1-9)
-
Mengatasi Tekanan Kehidupan (Filipi 4:10-13)
-
Menabur Dalam Pekerjaan Tuhan (Filipi 4:14-23)
-
DAFTAR PUSTAKA
-
PROFIL PENULIS
Downloads
Referensi
Barclay, William. Pemahaman Alkitab Setiap Hari Surat Filipi. (Jakarta: BPK Gunung Mulia, 2000)
Brauch, Manfred T. Hard Sayings Of Paul. (Illinois: Intervasity Press,1997)
Brill, J. Wesley. Tafsiran Surat Filipi. (Bandung: Kalam Hidup, 2003)
Frankl, Viktor. E. Man's Search For Meaning. (Jakarta: Penerbit Naura Books, 2023)
Hagelberg, Dave. Tafsiran Surat Filipi. (Yogyakarta: Penerbit ANDI, 2008)
Hansen, G. Walter. The Letter to the Philippians. (Michigan: Apollos, 2009)
Horton, Michael. Core Christianity. (Yogyakarta: Penerbit Katalis, 2017)
Lewis, C.S. Mere Christianity. (Bandung: Pionir Jaya, 2006)
Merida, Tony and Francis Chan. Exalting Jesus in Philippians. (Tennessee: B&H Publishing, 2016)
Stedman, Ray. Petualangan Menjelajahi Perjanjian Baru. (Jakarta: Duta Harapan Dunia, 2012)
Tenney, Merrill C. Survei Perjanjian Baru (Malang: Gandum Mas, 2017)
Wiersbe, Warren W. Sukacita Di Dalam Kristus. (Bandung: Kalam Hidup, 2024)
Zuck, Roy B. A Biblical Theology of the New Testament. (Chicago: Moody Publishers, 1994)
https://fahum.umsu.ac.id/proklamasi-kemerdekaan/
http://www.satuharapan.com/read-detail/read/di-pemakaman-andrew-chan-dibacakan-kesaksian-imannya
