HUKUM BISNIS: Konsep dan Aplikasinya Di Indonesia

Penulis

Rengga Kusuma Putra, S.H., M.H., M.M., Universitas Sains dan Teknologi Komputer (Universitas STEKOM) Semarang; Dr. Linda Ikawati, S.H., M.H., Universitas Sains Al-Qu'an (UNSIQ); Yustiana Dwirainaningsih, S.H., M.H., M.M., Institut Teknologi dan Sains Nahdlatul Ulama Pekalongan (ITSNU Pekalongan); Sri Dewi Agusrina, S.H., M.Si., Institut Teknologi dan Bisnis ADIAS Pemalang; Dian Karisma, S.H., M.H., Universitas Sains dan Teknologi Komputer (Universitas STEKOM) Semarang

Kata Kunci:

Hukum Bisnis, Konsep Bisnis Indonesia, Aplikasi Bisnis

Sinopsis

Buku ini disusun sebagai upaya untuk memberikan pemahaman komprehensif mengenai berbagai aspek hukum yang memengaruhi dunia bisnis, khususnya dalam konteks perubahan teknologi dan globalisasi
yang cepat.


Buku ini mencakup berbagai topik, mulai dari dasar-dasar hukum bisnis, regulasi ketenagakerjaan, perlindungan konsumen, kepailitan, hingga implikasi hukum internasional terhadap bisnis lokal. Tidak ketinggalan, pembahasan mengenai tantangan dan peluang bisnis digital serta regulasi ecommerce dan fintech juga menjadi bagian penting dari isi buku ini. Kami berharap bahwa buku ini dapat menjadi referensi bermanfaat bagi akademisi, praktisi hukum, mahasiswa, serta siapa saja yang tertarik mendalami hukum bisnis. 

Bab

  • BAB 1 HUKUM BISNIS
  • BAB 2 SISTEM HUKUM DI INDONESIA
  • BAB 3 PERJANJIAN DALAM HUKUM BISNIS
  • BAB 4 BADAN USAHA
  • BAB 5 HUKUM DAN PERUSAHAAN
  • BAB 6 PERSAINGAN DAN MONOPOLI
  • BAB 7 HAK KONSUMEN
  • BAB 8 HUKUM PERPAJAKAN
  • BAB 9 HUKUM KETENAGAKERJAAN
  • BAB 10 HUKUM KEPAILITAN
  • BAB 11 HUKUM BISNIS INTERNASIONAL
  • BAB 12 TRANSFORMASI HUKUM BISNIS DI ERA DIGITAL
  • BAB 13 CONTOH KASUS HUKUM BISNIS DI INDONESIA
  • BAB 14 HUKUM BISNIS DAN TEKNOLOGI INDONESIA
  • BAB 15 HUKUM BISNIS INTERNASIONAL DAN INVESTIGASI ASING
  • BAB 16 HUKUM BISNIS DAN KEBERLANJUTAN
  • BAB 17 HUKUM BISNIS DALAM INDUSTRI KREATIF
  • BAB 18 HUKUM BISNIS DAN STARTUP
  • BAB 19 HUKUM BISNIS DALAM EKONOMI SYARIAH
  • BAB 20 HUKUM BISNIS DAN INOVASI TEKNOLOGI KEUANGAN
  • BAB 21 PERAN MEDIASI DAN ARBITASE DALAM PENYELESAIAN SENGKETA BISNIS
  • BAB 22 HUKUM BISNIS LINGKUNGAN DAN LINGKUNGAN IKLIM
  • BAB 23 PROYEKSI HUKUM BISNIS DI MASA YANG AKAN DATANG
  • REFERENSI
  • PROFIL PENULIS

Downloads

Download data is not yet available.

Biografi Penulis

Rengga Kusuma Putra, S.H., M.H., M.M., Universitas Sains dan Teknologi Komputer (Universitas STEKOM) Semarang

Rengga Kusuma Putra, S.H.,M.H.,M.M. Pria kelahiran di Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah. Menyelesaikan pendidikan Program Sarjana (S1) di Fakultas Hukum Universitas Diponegoro (Undip) Semarang tahun 2013, Magister Hukum di Program Pascasarjana Universitas Diponegoro (Undip) Semarang tahun 2016, dan juga Magister Manajemen di Program Pascasarjana Institut Teknologi dan Bisnis ASIA (ITB ASIA) Malang tahun 2022.

Penulis merupakan dosen tetap pada Fakultas Studi Akademik Program Studi Hukum Universitas Sains dan Teknologi Komputer (Universitas STEKOM) Semarang dan asisten dari Prof. Dr. Lita Tyesta Addy Listya Wardhani, S.H.,M.Hum. (Guru Besar Ilmu Perundang-Undangan Fakultas Hukum Universitas Diponegoro), aktif sebagai seorang Legal Corporate , dan juga sebagai tenaga pengajar di beberapa perguruan tinggi baik negeri maupun swasta. Adapun matakuliah yang diampu, adalah: Pengantar Ilmu Hukum, Pengantar Hukum Indonesia,Hukum Tata Negara, Hukum Administrasi Negara, Ilmu Perundang-Undangan, Hukum Otonomi Daerah, Hukum Perikatan ,Pancasila, dan masih banyak lagi. Penulis juga sebagai anggota aktif Asosiasi Pengajar Hukum Tata Negara dan Hukum Administrasi Negara (APHTN-HAN), dan sebagai Ketua Umum Asosiasi Peneliti dan Pengajar Ilmu Hukum (APPIHI) Periode 2024 -2029.

Dr. Linda Ikawati, S.H., M.H., Universitas Sains Al-Qu'an (UNSIQ)

Mengawali pendidikan di SD Negeri 01 Sukerojo Semarang dan studi lanjutan S1 & S2 pada Fakultas Hukum Universitas Diponegoro dan pendidikan S3 ditempuh di Universitas Islam Sultang Agung Semarang. Sementara aktivitas keseharaian perempuan kelahiran Semarang, 12 Mei 1986 ini adalah Dosen di Fakutas Syariah Dan Hukum Universitas Sains Al-Qu'an (UNSIQ) Jawa Tengah Di Wonosobo sebagai Dosen Ahli Hukum Pidana, Beberapa Artikel hasil dari penyusunannya mendarat di berbagai media jurnal ilmiah antara lain: (1) "Fenomena Kejahatan Kriminologi Berdasarkan Ciri Psikis Dan Psikologi Manusia", (2) "Pengaruh Media Sosial Terhadap tindak Kejahatan Remaja", (3) Mekanisme penegakkan Hak dan Pencaraian Kompensasi Program Asuransi Buruh Migran, (4)“Upaya Restorative Justice di Tingkat Penyidikan Melalui Kontruksi Diskresi Bhabinkamtibnas Studi Polres Wonosobo”.(5) “Penrapan Pidana Pada Penanggulangan Pengguna Narkotika Bagi Penyalahguna Pasca Rehabilitasi. (5) “Prostitusi Prespektif Hukum Positif Dan Hukum Islam” Dan Pada Tahun 2022 beliau telah menulis dan menerbitkan buku dengan judul “ Tindak Pidana Narkotika “

Penulis juga aktif sebagai seorang Sekjen APPIHI ,serta seorang Dewan Pengawas pada LKKITA yaitu Lembaga yang menangguni mengenai buruh migran dan Perempuan beberapa Kali beliau menjadi Tenaga Ahli DPRD Kebumen

Yustiana Dwirainaningsih, S.H., M.H., M.M., Institut Teknologi dan Sains Nahdlatul Ulama Pekalongan (ITSNU Pekalongan)

Lahir di Pekalongan pada tanggal 26 Juli 1972 Pendidikan Strata Satu di Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia pada tahun 1998 Saya melanjutkan studi S2 lulusan magister ilmu hukum tahun 2013 dan magister ilmu manajemen tahun 2016 di Universitas Islam Sultan Agung Semarang. Pada tahun 2018 sampai sekarang sebagai TUTOR Ilmu Hukum pada Universitas Terbuka. Penulis sebagai Dosen Tetap di Institut Teknologi dan Sains Nahdlatul Ulama Pekalongan (ITSNU Pekalongan ) pada Fakultas Desain Kreatif dan Bisnis Digital. Untuk kegiatan kampus pastinya menjalankan Tridharma Perguruan Tinggi dan secara kebetulan lolos sebagai dosen pendamping dan kolaborasi dengan para praktisi yang handal di bidangnya dalam praktisi mengajar pada program kampus mengajar, sebagai penulis telah menulis beberapa buku yang terkait dengan ilmu hukum dan manajemen beberapa mata kuliah yang penulis ampu , Pancasila, Kewarganegaraan, Pendidikan Anti Korupsi , Hukum dalam Teknologi dan Informasi, Hukum dalam Bisnis, Manajemen Pemasaran, Etika Bisnis, Kesehatan dan Keselamatan Kerja ( K3 ), Hak Atas Kekayaan Intelektual ( HaKI ). Penulis merupakan salah satu Mediator pada PN. Pekalongan. Sampai sekarang Penulis masih di percaya menjadi Direktur Eksekutif KADIN ( Kamar Dagang dan Industri ) Kota Pekalongan dan organisasi yang terkait dengan perusahaan lebih khusunya tentang HRD / Personalia dan organisasi sosial lainnya, penulis merupakan salah satu dewan pengurus Asosiasi Business Development Services Indonesina ( ABDSI ) Jawa Tengah sebagai bendahara. Penulis sebagai Anggota Asosiasi Dosen Swasta Indonesia (ADSI) dan Penulis sebagai Alumni dari Lembaga Ketahanan Nasional (LEMHANAS).

Sri Dewi Agusrina, S.H., M.Si., Institut Teknologi dan Bisnis ADIAS Pemalang

Dilahirkan di Ngawi, Jawa Timur, Pendidikan Sekolah Dasar sampai Sekolah Menengah Atas diselesaikan di Ngawi - Jawa Timur, Sarjana Hukum diselesaikan di Fakultas Hukum Universitas Muhammadiyah Surakarta program Studi Ilmu Hukum Tahun 1993 dan gelar Magister Sains dari Program Pasca Sarjana Universitas STIKUBANK, Semarang dengan Program Studi ManagemenTahun 2013.

Pada tahun 1999 sampai sekarang aktif menjadi Dosen di Institut Teknologi dan Bisnis ADIAS Pemalang, Adapun Mata Kuliah yang diampu : Ilmu Budaya Dasar, Ilmu Alamiah Dasar, Hukum Bisnis, Aspek Hukum Dalam Ekonomi, Pengantar Bisnis, E.Business

Dian Karisma, S.H., M.H., Universitas Sains dan Teknologi Komputer (Universitas STEKOM) Semarang

Lahir di Semarang, Jawa Tengah. Menyelesaikan Program Sarjana (S1) di Fakultas Hukum Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA) Semarang dan Program Pascasarjana di Magister Ilmu Hukum Universitas Islam Sultan Agung Semarang (UNISSULA).

Penulis juga aktif bekerja di Law Firm (Advocate & Counsellor At Law) Dr. H. Jawade Hafidz, S.H.,M.H. & Partner’s, dan sebagai dosen tetap pada Program Studi Ilmu Hukum Universitas Sains dan Teknologi Komputer (Universitas STEKOM) Semarang.

Referensi

Alzoubi, Haitham M, Taher M Ghazal, Mohammad Kamrul Hasan, Asma Alketbi, Rukshanda Kamran, Nidal A Al-Dmour, and Shayla Islam. “Cyber Security Threats on Digital Banking.” In 2022 1st International Conference on AI in Cybersecurity (ICAIC), 1–4. IEEE, 2022.

Apeldoorn, Bastiaan Van. “Theorizing the Transnational: A Historical Materialist Approach.” Journal of International Relations and Development 7 (2004): 142–76.

Atkar, Anurag. “ERP SYSTEM (Enterprise Resource Planning) Integrated Software Solution for Business Management.” Gurukul International Multidisciplinary Research Journal, 2024. https://api.semanticscholar.org/CorpusID:271275063.

Azizah, Mey Shinta Nur, and Arief Suryono. “Perlindungan Hukum Jasa Keuangan Fintech Dalam Perkembangan Ekonomi Di Indonesia Pada Era Indusri 4.0.” In Prosiding Seminar Nasional Ilmu Pendidikan, 1:212–21, 2024.

Boeke, Julius Herman. “Economics and Economic Policy of Dual Societies, as Exemplified by Indonesia.” (No Title), 1953.

Cohen, Adam I, and David J Lender. Electronic Discovery: Law and Practice. Wolters Kluwer, 2011.

Danilov, Georgiana. “The Impact of Corporate Governance on Firm Performance: Panel Data Evidence from S&P 500 Information Technology.” Future Business Journal 10, no. 1 (2024): 86.

Dhanani, Shafiq, and Syed Asif Hasnain. “The Impact of Foreign Direct Investment on Indonesia’s Manufacturing Sector.” Journal of the Asia Pacific Economy 7, no. 1 (2002): 61–94.

Durkheim, Emile. Emile Durkheim on Morality and Society. The University of Chicago Press, 1973.

Fauzy, Elfian, and Nabila Alif Radika Shandy. “Hak Atas Privasi Dan Politik Hukum Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2022 Tentang Pelindungan Data Pribadi.” Lex Renaissance 7, no. 3 (2022): 445–61.

Friedmann, Wolfgang. Law in a Changing Society. Univ of California Press, 2023.

Fuady, Munir. “Dinamika Teori Hukum,” 2007.

———. “Modern Doctrines in Corporate Law: Their Existence in Indonesian Law.” Bandung: Citra Aditya, 2002.

Giakoumelou, Anastasia, Antonio Salvi, Olga Kvasova, and Ioannis Rizomyliotis. “The Start-up’s Roadmap to Private Equity Financing: Substituting Discounts with a Premium in Valuation for Growth.” International Journal of Entrepreneurial Behavior & Research, 2023.

Hines Jr, James R. “Evaluating Tax Harmonization.” National Bureau of Economic Research, 2023.

Huda, Mokhamad Khoirul, and Ridwan Khairandy. “Application of the Principle of Justice in Settlement of Bankruptcy Application Cases in Accordance with Law 37/2004 Concerning Bankruptcy and PKPU.” Croatian International Relations Review 28, no. 89 (2022).

Jashari, Adnan, and Stefani Stojchevska. “Intellectual Property Rights in Outer Space: How Can Pharmaceutical Companies Protect COVID‐19 Vaccine and Immunotherapy Developments Aboard the ISS US National Laboratory?” The Journal of World Intellectual Property, 2023.

Kaffah, Alifia Fisilmi, and Siti Malikhatun Badriyah. “Aspek Hukum Dalam Perlindungan Bisnis Era Digital Di Indonesia.” Lex Renaissance 9, no. 1 (2024): 203–28.

Kato, Ahmed. “A Literature Review of Venture Capital Financing and Growth of SMEs in Emerging Economies and an Agenda for Future Research.” Academy of Entrepreneurship Journal 27, no. 1 (2021): 1–17.

Khan, Habib Ullah, Muhammad Zain Malik, Shah Nazir, and Faheem Khan. “Utilizing Bio Metric System for Enhancing Cyber Security in Banking Sector: A Systematic Analysis.” IEEE Access, 2023.

Kharb, Ravita, Neha Saini, and Dinesh Kumar. “Driving Environmental Sustainability in Emerging Economies: The Nexus of Green Finance, Foreign Direct Investment, Financial Development, and Green Technology Innovation.” Business Strategy & Development 7, no. 4 (2024): e70008.

Kotler, Keller, and Kevin Lane Keller. “Manajemen Pemasaran, Buku 1, Edisi 13.” Indonesia: Erlangga, 2016.

Kotler, Philip, Gary Armstrong, Mónica Gabriela Martínez Gay, and Roberto Garza-Castillón Cantú. “Fundamentos de Marketing,” 2017.

Kotler, Philip, and Kevin Lane Keller. “Manajemen Pemasaran.” edisi, 2009.

Kurniawati, Susilaningtyas B, and Hasan Fauzi. “CSR Practical Orientation in Small Medium Enterprises (SMEs): A Case Study in Solo City Indonesia.” In Elaeis Guineensis, edited by Hesam Kamyab, Ch. 2. Rijeka: IntechOpen, 2021. https://doi.org/10.5772/intechopen.99859.

Kusumaatmadja, Mochtar. “Pengantar Hukum Internasional,” 2003.

Lallie, Harjinder Singh, Lynsay A Shepherd, Jason R C Nurse, Arnau Erola, Gregory Epiphaniou, Carsten Maple, and Xavier Bellekens. “Cyber Security in the Age of COVID-19: A Timeline and Analysis of Cyber-Crime and Cyber-Attacks during the Pandemic.” Computers & Security 105 (2021): 102248.

Lev, Daniel S. “The Transition to Guided Democracy: Indonesian Politics, 1957-1959.” (No Title), 1966.

Lukman, Hendro, Rousilita Suhendah, and Jesica Evan. “Analysis Corporate Social Responsibility and Environmental Performance Report Forward Financial Performance on Proper Ranking Companies in Indonesia,” 2020. www.menlh.go.id.

McKay, Jennifer, and Balbir Bhasin. “Mining Law and Policy in Indonesia: Issues in Current Practice That Need Reform.” Journal of Energy & Natural Resources Law 19, no. 4 (November 2001): 329–43.

https://doi.org/10.1080/02646811.2001.11433242.

Mertokusumo, Sudikno. “Introduction to Written Civil Law (BW).” Yogyakarta: Sinar Graphic, 2001.

Nasution, A H, B Nasution, and O K Saidin. “Transparency Standards and Information Disclosure of Bank Business Activities.” In IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 452:12040. IOP Publishing, 2020.

Natalie, Hellen Cornellia, Satria Bangsawan, and Nurul Husna. “Driving Sustainable Business Performance: The Impact of Green Innovation on Food & Beverage SMEs in Bandar Lampung City.” International Journal of Business and Applied Economics 3, no. 3 (2024): 371–84.

Ningluthfi, Arseha Candra, and Yulfan Arif Nurohman. “Peran Islamic Green Banking Terhadap Sustainable Development Goals Di Indonesia.” Al-Kharaj: Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah 6, no. 5 (2024): 3689–3703.

Nurwahyuni, Santi, M Rayka Yazhar Alwasi, Ade Komaludin, Jumri Jumri, and Iwan Ridwan Faturrohman. “Pengaruh Investasi Asing Langsung, Upah Kerja, Dan Literasi Tenaga Kerja Terhadap Industri Manufaktur Di Indonesia.” WELFARE Jurnal Ilmu Ekonomi 4, no. 1 (2023): 25–30.

Nuryani, Nunung, Tumpal J R Sitinjak, and Zhafirah Lavinia. “THE IMPACT OF CORPORATE INCOME TAX AND TAX HOLIDAY POLICY ON DIRECT FOREIGN INVESTMENT IN INDONESIA.” International Journal of Social Science 1, no. 6 (2022): 1009–16.

Oecd, Ocde. “The OECD Principles of Corporate Governance.” Contaduría y Administración, no. 216 (2004).

Oliveira Silva, Altieres de. “Academic Literature on Compliance Programs, ESG, Corporate Governance, Fraud Prevention, Human Rights, Corruption, Data Protection, and SDGs.” RGC-Revista de Governança Corporativa 10 (2023): e0138–e0138.

Porter, Michael E, and Claas van der Linde. “Toward a New Conception of the Environment-Competitiveness Relationship.” Journal of Economic Perspectives 9, no. 4 (1995): 97–118.

Posner, Richard A. The Economics of Justice. Harvard University Press, 1983.

Pound, Roscoe. “Law in Books and Law in Action.” Am. L. Rev. 44 (1910): 12.

Rahardjo, Satjipto. Membedah Hukum Progresif. Penerbit Buku Kompas, 2006.

Rahman, Md Ashabur. “Subduing Cyber Threats to Secure the Financial Sector of Bangladesh.” Cybersecurity, Privacy, & Networks EJournal 2, no. 78 (2019).

Rawls, John. “Atheory of Justice.” Cambridge (Mass.), 1971.

Raza, Aqa, and Kanika Malik. “Contribution of Journal of Intellectual Property Rights (JIPR) in IPR Research: A View through the Articles Published in the First Decade of Twenty-First Century (2005–2009)—Iii.” Journal of Intellectual Property Rights (JIPR) 28, no. 3 (2023): 242–66.

Roth, Jakob, Fabian Schär, and Aljoscha Schöpfer. “The Tokenization of Assets: Using Blockchains for Equity Crowdfunding.”

Theories of Change: Change Leadership Tools, Models and Applications for Investing in Sustainable Development, 2021, 329–50.

Ruckert, Joachim. “Friedrich Carl von Savigny, the Legal Method, and the Modernity of Law.” Juridica Int’l 11 (2006): 55.

Salman, Kautsar Riza, Herwin Ardianto, Entis Sutisna, and Jana Siti Nor Khasanah. “The Effect of Environmental, Social, and Governance Practices on Profitability Performance with Financial Slack as a Moderator.” Muqtasid: Jurnal Ekonomi Dan Perbankan Syariah 15, no. 1 (2024): 1–14.

Salsabila, Fara Anindita, and Andi Aina IImih. “Penyalahgunaan Data Pribadi Sebagai Bentuk Kejahatan Sempurna Dalam Perspektlf Hukum Siber.” ALADALAH: Jurnal Politik, Sosial, Hukum Dan Humaniora 2, no. 4 (2024): 176–81.

Schaltegger, Stefan, and Marcus Wagner. “Sustainable Entrepreneurship and Sustainability Innovation: Categories and Interactions.” Business Strategy and the Environment 20, no. 4 (2011): 222–37.

Sidik, Machfud. “Cyber Security Applied For Financial Sector In Indonesia.” Jurnal Pajak Dan Bisnis (Journal of Tax and Business) 1, no. 1 (2020): 30–47.

SINAGA, NELSON PARSADA. “Perlindungan Hukum Bagi Konsumen Yang Data Pribadinya Diperjualbelikan Di Aplikasi Fintech Peer-To-Peer Lending,” 2021.

Smith, Adam. The Wealth of Nations [1776]. Vol. 11937. na, 1937.

Steele, Gerald R, and Karen I Vaughn. The Economics of Friedrich Hayek. Springer, 1993.

Stiglitz, Joseph E. “Information and the Change in the Paradigm in Economics.” American Economic Review 92, no. 3 (2002): 460–501.

Subekti, S H. “Pokok Pokok Hukum Perdata.” (No Title), 1978.

Vollenhoven, Cornelis Van, J F Holleman, and H W J Sonius. Van Vollenhoven on Indonesian Adat Law. Springer, 2013.

Wood, Philip R. Principles of International Insolvency. Vol. 1. Sweet & Maxwell, 2007.

Yeh, Chi‐Hung, Gwo‐Guang Lee, and Jung‐Chi Pai. “How Information System Capability Affects E‐business Information Technology Strategy Implementation: An Empirical Study in Taiwan.” Business Process Management Journal 18, no. 2 (2012): 197–218.

Yudhanto, Yudho. Information Technology Business Startup 2.0: Ilmu Dasar Merintis Startup Berbasis Teknologi Informasi Untuk Pemula. Elex Media komputindo, 2024.

Yuniarti, Siti, Ahmad M Ramli, Sinta Dewi Rosadi, and Danrivanto Budhijanto. “THE NEW CHAPTER OF INDONESIA’S DATA PROTECTION ON DIGITAL ECONOMY PERSPECTIVE.” Journal of Southwest Jiaotong University 58, no. 3 (2023).

Hukum Bisnis di Indonesia

Unduhan

Diterbitkan

8 Maret 2025

Detail monograf ini

ISBN-13 (15)

978-634-202-230-6

Dimensi Fisik