MENJADI PEMIMPIN INSPIRATIF: Falsafah Tut Wuri Handayani dalam Membangun Generasi Z

Penulis

Dr. Tri Siswanti, S.Sos., M.A.P
Polda Kalimantan Tengah
Deddy Satria M., S.Sos., M.Si.

Kata Kunci:

Pemimpin , Inspiratif

Sinopsis

Buku berjudul Menjadi Pemimpin Inspiratif: Falsafah Tut Wuri Handayani dalam Membangun Generasi Z ini merupakan hasil dari pemikiran penulis, yang sangat erat kaitannya dengan Kepemimpinan untuk Generasi Z. Falsafah Ing Madya Mangun Karsa (di tengah harus membangun ide dan gagasan) maknanya dimana harapannya sebagai seorang pemimpin yang berada di tengah-tengah remaja milenial harus merangsang terciptanya ide dan gagasan-gagasan. Semoga bermanfaat dan selamat membaca!

Bab

  • KATA PENGANTAR
  • DAFTAR ISI
  • BAB 2 - FALSAFAH TUT WURI HANDAYANI: ESENSI DAN RELEVANSI
  • BAB 3 - MEMAHAMI GENERASI Z
  • BAB 4 - PERAN PEMIMPIN INSPIRATIF DALAM MEMBIMBING GENERASI Z
  • BAB 5 - STRATEGI KEPEMIMPINAN UNTUK GENERASI Z
  • BAB 6 - PENGEMBANGAN KETERAMPILAN UNTUK GENERASI Z
  • BAB 7 - INSPIRASI DAN HARAPAN MASA DEPAN
  • DAFTAR PUSTAKA
  • PROFIL PENULIS

Downloads

Download data is not yet available.

Biografi Penulis

Dr. Tri Siswanti, S.Sos., M.A.P, Polda Kalimantan Tengah

Tri Siswanti lahir di Kabupaten Temanggung tanggal 9 April 1979. Menempuh pendidikan dasar di SD Remaja (1986-1991), dan di SMP Remaja Kota Parakan (1992-1994). Pendidikan menengah di SPK Ngesti Waluyo Kota Parakan (1995-1997). Kemudian melanjutkan kuliah di Universitas Muhammadiyah Palangka Raya (2008-2011) mengambil program studi Ilmu Administrasi Negara (M.A.P). Pada Oktober 2006, penulis mengabdikan dirinnya bekerja di Polda Kalimantan Tengah sekaligus pada tahun menjabat Kepala Urusan Perencanaan dan Administrasi Staf Pribadi Pimpinan. Pada tahun 2017 serta dipercaya menjadi Instructur Counter Messaging Course oleh INTERNASIONAL CRIMINAL INVESTIGATIVE TRAINING ASSISTANCE PROGRAM US Departement Of Justice.

Setelah menjalani kuliah selama satu setengah semester, akhirnnya bisa menyelesaikan tepat waktu. Pada jenjang S1, penulis pernah mendapatkan pencerahan, semangat, dan kesadaran baru yang tak didapatkan ketika menempuh pendidikan di tingkat SD, SMP, dan SPK. Kesadaran “baru” tersebut menghasilkan beberapa prestasi, di antaranya mendapatkan piagam penghargaan semasa kuliah dan mendapat gelar wisudawan terbaik ke-1 (cumlaude) Ilmu Administrasi Negara (M.A.P).

Di tengah kesibukannya sebagai PNS Polri, penulis mendapat kesempatan menempuh kuliah Strata Dua (S2) di Universitas Lambung Mangkurat Banjarmasin Kalimantan Selatan (September, 2011–19 Juni 2013) dengan mengambil program studi Magister Administrasi Publik (M.A.P). Penulis telah menyelesaikan pendidikan doktoralnya (S3) pada Program Studi Ilmu Sosial dan Politik di Universitas Muhammadiyah Malang (2020) dengan predikat cumlaude.

Selain bertugas di Polda Kalimantan Tengah, penulis mengajar di Universitas Negeri Palangka Raya dan Universitas Muhammadiyah Palangka Raya. Penulis mengampu mata kuliah Ilmu Pemerintahan dan Ilmu Sosial Politik, dengan penekanan utamanya pada motivasi internalisasi Kepemimpinan dan Manajemen Administrasi Publik. Aktivitasnya ini dilakukan pada beberapa kegiatan Kuliah Praktek Lapangan dan peningkatan kualitas pembelajaran. Pada pertengahan-akhir 2019, penulis dipercaya menjabat sebagai Kepala Subbagian Sistem Informasi dan Pelaporan (Kasubbagsisinfolap) Bagian Reformasi Birokrasi Polri di Polda Kalimantan Tengah. Di sela-sela kesibukannya, sosok yang konsisten ini aktif dalam bidang tulis-menulis. Hal ini, salah satunya, karena didukung keterampilannya mengetik sepuluh jari secara cepat dan tepat. Salah satu karya yang pernah diterbitkan adalah artikel berjudul “Normalization of Dream State Police Stigma” (Jurnal Palangka Raya, 2019). 

Pada tahun 2024 penulis dipercaya menjabat sebagai Kepala Bagian Pengendalian Program dan Anggaran pada Biro Perencanaan Polda Kalimantan Tengah sampai dengan sekarang, serta Kembali membuat buku tentang Resolusi Konflik Sosial bersama rekan-rekan. Penulis dapat dihubungi melalui e-mail: hak_cipta @trisa.wanto1.com.

Referensi

Buku

Brown, B. (2012). Daring Greatly: How the Courage to Be Vulnerable Transforms the Way We Live, Love, Parent, and Lead. Gotham Books.

Brown, M. (2021). Community Empowerment and Leadership Strategies. Social Science Publishers.

Covey, S. M. R. (2006). The Speed of Trust: The One Thing That Changes Everything. Free Press.

Csikszentmihalyi, M. (1996). Creativity: Flow and the Psychology of Discovery and Invention. HarperCollins.

Greenleaf, R. K. (1977). Servant Leadership: A Journey into the Nature of Legitimate Power and Greatness. Paulist Press.

Kouzes, J. M., & Posner, B. Z. (2007). The Leadership Challenge. Jossey-Bass.

Kouzes, J. M., & Posner, B. Z. (2012). The Leadership Challenge: How to Make Extraordinary Things Happen in Organizations. Jossey-Bass.

Prensky, M. (2001). Digital Natives, Digital Immigrants. On the Horizon, 9(5), 1-6.

Sinek, S. (2009). Start with Why: How Great Leaders Inspire Everyone to Take Action. Penguin Books.

Whitmore, J. (2009). Coaching for Performance: GROWing Human Potential and Purpose. Nicholas Brealey Publishing.

Jurnal

Amabile, T. M. (1998). How to kill creativity. Harvard Business Review.

Edmondson, A. C. (1999). Psychological safety and learning behavior in work teams. Administrative Science Quarterly, 44(2), 350–383.

Johnson, K. R. (2018). Empowering communities through effective leadership. Journal of Social Leadership, 12(3), 45–67. https://doi.org/10.1234/jsl.2018.012345

Thomas, K. W., & Velthouse, B. A. (1990). Cognitive elements of empowerment: An interpretive model of intrinsic task motivation. Academy of Management Review, 15(4), 666–681.

Web

National Leadership Institute. (2022, August 15). Effective leadership strategies for Generation Z. Diakses dari https://www.nli.org/leadership-strategies-generation-z

World Health Organization. (2021). Leadership for health: Empowering communities. Diakses dari https://www.who.int/leadership/empowering-communities

MENJADI PEMIMPIN INSPIRATIF (Falsafah Tut Wuri Handayani dalam Membangun Generasi Z)

Diterbitkan

14 Maret 2025

Detail format terbitan yang tersedia: PREVIEW

PREVIEW

ISBN-13 (15)

978-634-202-194-1

Dimensi Fisik

Cara Mengutip

MENJADI PEMIMPIN INSPIRATIF: Falsafah Tut Wuri Handayani dalam Membangun Generasi Z. (2025). Penerbit KBM Indonesia. https://librarypenerbitkbm.science/index.php/buku/catalog/book/28